I. Sekilas tentang Konsep Pendidikan di Indonesia Indonesia sebagai salah satu Negara yang menjamin hak-hak dasar setiap warga negaranya. Salah satu upaya tersebut dapat dilihat dengan adanya konstitusi berupa UUD 1945 yang terdiri dari pembukaan dan batang tubuh. Dalam pembukaan UUD 1945 alinea ke empat salah satu tujuan Negara Indonesia yakni “mencerdaskan kehidupan bangsa”. Bentuk manifestasi dari salah tujuan Negara Indonesia dapat dilihat dari pasal 31 UUD 1945 yang berbunyi : Setiap warga negara berhak mendapat pendidikan; Setiap warga negara wajib mengikuti pendidikan dasar dan pemerintah wajib membiayainya; Pemerintah mengusahakan dan menyelenggarakan satu sistem pendidikan nasional, yang meningkatkan keimanan dan ketakwaan serta...
Yusmi Putra Bilmana dan Yusmi Putra Sulham